Friday, September 23, 2016

Algoritma Google Penguin Sudah Real Time! KABAR BAIK!





Bagi sebagian orang ini terasa seperti kabar buruk. Sebenarnya ini kabar yang cukup baik karena sistem Algoritma Penguin yang tidak real time itu membuat optimasi terasa menggantung lebih lama. Bagi teman-teman yang tidak tahu apa perbedaan antara Algoritma penguin yang real time dengan yang sebelumnya.... Berikut ini penjelasannya.


Sistem real time artinya sistem yang saat ini juga. Jadi
Read More

Thursday, September 22, 2016

Kenapa Halaman Artikel Ranking Mengalahkan Homepage?




Salah satu kasus yang cukup lazim terjadi di dalam optimasi SEO sebuah website adalah halaman artikel ranking pada suatu kata kunci yang ditargetkan untuk halaman homepage. Ini bisa saja menjadi masalah di dalam optimasi SEO yang anda lakukan.


Biasanya orang mengabaikan saja jika halaman artikel yang terindeks untuk suatu kata kunci dan bukannya halaman homepage, tanpa mengetahui ini bisa
Read More

Wednesday, September 21, 2016

Cara Cari Uang Di Internet Dengan SEO




Pada dasarnya SEO bukanlah cara untuk mencari uang. SEO adalah cara untuk mendatangkan trafik dari mesin pencari ke suatu halaman web yang anda inginkan. SEO bisa menjadi uang tergantung dari cara anda mengolah trafik yang dibawanya ke anda.




Beberapa hari lalu ada seorang teman FB yang inbox dan bertanya "Apakah trafik dari SEO tidak sebaik trafik dari beriklan di facebook atau adwords?"
Read More

Friday, September 9, 2016

Google Memberi Penalti Untuk Taktik Link Di Widget




Baru saja Google mengingatkan para pemilik website agar tidak berusaha mencari link dengan menggunakan strategi link pada widget. Jika strategi ini terus dilakukan, maka Google akan memberikan penalti.

Google menyatakan bahwa mereka sedang mengiterasi atau menghitung ulang kebijakan mereka tentang pengadaan link keyword rich, tersembunyi ataupun kualitas rendah yang disebarkan melalui widget
Read More

Friday, September 2, 2016

Pilih SEO atau Facebook Ads Untuk Internet Marketing




Banyak orang yang sering bertanya apakah dia harus memilih facebook ads atau SEO untuk memasarkan produknya. Sebenarnya pertanyaan ini adalah sesuatu yang cukup mudah dibalas dengan pertanyaan "Kamu bisanya yang mana? Kalau mampu keduanya bukannya lebih baik kalau kamu mendapatkan keduanya?"


Sayangnya kedua pertanyaan ini tidak bisa dijawab oleh sebagian besar orang. Kenapa? Karena mereka
Read More