Wednesday, July 8, 2009

Palmbux Review

Tak terasa sudah beberapa bulan gabung di palmbux dan sudah mendapatkan bayaran yang ke dua memang sepertinya palmbux salah satu PTC yang masih bisa diandalkan sampai saat ini, karena masih tetap membayar dan instant baik melalui paypal maupun alertpay dengan jumlah iklan rata-rata 4 per hari untuk member standar.

Tapi sayang palmbux biasanya sangat berat untuk diakses sampai ada teman saya yang gabung disana akhirnya nyerah juga karena alasan beratnya loading dipalmbux, jadi setelah saya pelajari beberapa kekurangan dipalmbux yaitu:

  • Waktu akses yang sangat lama terutama setelah login dan masuk ke halaman member area, untuk mengakalinya biasanya setelah berhasil login, saya tidak meunggu halaman member area muncul tapi saya langsung klik View Ads, dan jika ingin melihat akun kita, biasanya saya lakukan setelah selesai klik semua iklan
  • Jumlah referral yang sangat terbatas, jadi percuma juga kita upgrade jika tidak punya referral yang mencukupi, bukannya untung malah buntung
  • Sangat membutuhkan koneksi yang lumayan cepat, contohnya saat sewa referral jika koneksi anda lambat biasanya saat mau sewa, eh referralnya udah abis duluan atau berkurang.
  • Walau referral yag disewakan disana adalah member yang aktif minimal 4 hari, tapi jangan salah, yang dimaksud aktif disana adalah member yang login walau tidak melakukan klik, jadi jangan heran jika anda melihat referral anda aktif tapi jumlah klik tidak bertambah secara signifikan (saya pernah tes hal ini melalui salah satu direct referral saya)
  • Karena waktu akses yang lumayan lambat biasanya satu persatu referral bertumbangan, biasanay pada direct referral
Selain beberapa kekurangan diatas, pambux sampai saat ini masih dapat dipercaya dan bukan scam dan sudah membayar membernya lebih dari $ 85764.72 USD dengan jumlah member sekitar 103.230 orang. Jadi bagi yang berminat PTC silahkan aja daftar, sebelum ada yang bilang palmbux scam.


Posting lainnya:
  1. Total $20 Dari EasyHits4u