Beberapa waktu lalu saya kembali mendengar tentang Host My Post (HMP) walau sebetulnya saya sudah lama membaca tentang situs yang satu ini. Karena penasaran dan melihat beberapa blogger lain sudah menerima pembayaran dari HMP, maka saya pun mendaftarkan beberapa blog, syarat untuk gabung di Host My Post tidak macem-macem asal blog sudah terindex google.
Sistem kerjanya sederhana setelah blog di approve sang admin, kita tinggal tunggu artikel yag bisa diposting ke blog yang kita daftarkan (cuma copy paste). Point demi point saya kumpulkan dari beberapa blog yang saya daftarkan, walau cuma 1 2 yang produktif.
Sekarang point saya baru mencapai 1385 pts artinya masih kurang 194 point untuk bisa payout karena minimal point yang bisa dituka untuk payout adalah 1579 pts kalau tidak salah senilai $15.
Tapi entah kenapa setelah melakukan posting untuk sebuah artikel yang kebetulan berasal dari Indonesia, saya mendapatkan "abuse reported" sekaligus 2 untuk 1 artikel yang sama di 2 blog, saya sendiri tidak tahu apa penyebabnya, karena 2x kirim email ke support HMP tidak pernah dijawab.
Akhirnya sekarang saya cuma mencari point yang kurang sebanyak 194, dan tidak mengambil semua artikel yang tersedia, hanya beberapa saja yang saya ambil. Maksudnya untuk jaga-jaga agar tidak kena "Banned" karena kalau tidak salah setelah 3x mendapat laporan "abuse reported" akun akan segera dibanned, dan hanguslah $$$ yang sudah terkumpul didalam.
Dan satu lagi, hati2 jika menggunakan blogspot untuk ikut HMP karena dari beberapa postingan saya baca ada yang sudah kena tendang blogger. Saya sendiri cuma menggunakan 1 blogspot dan lainnya menggunakan domain sendiri, mulai dari PR 0 sampai PR 2.
Wednesday, May 12, 2010
Harap-harap Cemas Mengumpulkan Point Host My Post

Share this with short URL Get Short URL
Related Posts
Kalau Rezeki Memang Tak KemanaSudah lama ga bikin postingan baru, karena masalah koneksi yang super lemot saat mengakse
Mencoba Keberuntungan Dengan AdbriteIseng-iseng saya coba daftar Adbrite, kira-kira Desember 2008, tapi begitu codenya saya p
Bisnis Online Atau Sulap ?Apa hubungannya bisnis online dengan sulap kira-kira, sebetulnya ini cuma istilah saya sa
1 Minggu 5 Kali Ditolak AdsenseSampai sekarang saya masih penasaran dengan google adsense, walau udah ditolak berkali-ka
Masih Bangga Jadi Warga IndonesiaBagaimana ya wajah para pelaku bisnis online dari Indonesia di mata dunia maya, banyak se
Menunggu Pembayaran Dari PromoteburnerPromoteburner itu apa ya ? . Biar ga ribet saya cuma jelaskan sedikit tentang Promoteburn
Blog Archive
-
▼
2010
(61)
-
▼
May
(16)
- Kontes SEO Copy Paste
- Iseng Ngebid di LinkWorth
- Bukti Pembayaran Dari Host My Post
- Mencoba Kaspersky Internet Security 2010
- Kumpulan Surat Cinta Google Adsense
- Tetap Menulis Walau Koneksi Meringis
- Semi Moderasi
- Harap-harap Cemas Mengumpulkan Point Host My Post
- Awas Spammer Gila Mengintai Anda
- Cara Mengetahui Pagerank Palsu
- Berita Buruk Dari PromoteBurner
- Mencari Recehan Di Linkworth
- Sukses Mencairkan Paypal Ke Bank BRI
- Mencoba Tarik Dana Paypal Ke Bank Lokal (BRI)
- Menunggu Pembayaran Dari Promoteburner
- Dollar Pertama Dari Hostgator
-
▼
May
(16)
Translate
Entri Populer
-
How to Install FaucetCMS Faucet Script Step 1: Get the script Get the latest version here . Alternative download link: FCMS-0-9-5.zip Step...
-
Masih hot dan seger silahkan download pada link yang tersedia dibawah ini : H28E S50K.rar H32B S4Z.rar H32C S4Z.rar H38A S45E.rar I7DNV.ra...
-
UFI347.exe - DOWNLOAD UFI_v1.2.0.337_setup.zip - DOWNLOAD UFI_v1.2.0.341_setup.zip - DOWNLOAD UFI_v1.2.0.352_setup.zip - DOWNLOAD UFI_v1.2...
-
Bagi Teman-teman yang ingin coba bermain PTC, bisa ngecek disini saja agar tau mana PTC Legit, PTC dalam daftar website kami jika sudah ...
-
Hi! Teman semua, pada kesempatan ini kami akan membagikan tentang apa itu Vector dan Bitmap. Nah, langsung saja kita baca dibawah ini. Apa i...