Assalamu `alaikum warhmatullahi wabarakatuh,
Kotak amal yang sering kita temukan di dalam masjd adalah salah satu sumber keuangan masjid. Seringkali bahkan menjadi satu-satunya sumber keuangan masjid. Sehingga hidup matinya operasional suatu masjid, seringkali sangat bergantung dari isi kotak amal itu.
Umumnya para pengurus masjid menjadikan kotak amal itu sebagai sumber pembiayaan masjid. Walau pun terkadang ada juga kotak-kotak amal yang ditujukan demi pembiayaan masalah tertentu, misalnya untuk sumbangan anak yatim, beasiswa, atau proyek kebaikan khusus lainnya.
Kalau kita bicara tentang pembiayaan operasional masjid, memang cakupannya bisa menjadi sangat luas. Pendeknya, hal apa pun yang terkait dengan kepentingan operasional masjid, mulai dari membangun infra sturktur, belanja alat atau sarana kebutuhan masjid, biaya pemeliharaan (maintenance), membayar tagihan rekening listrik, biaya kebersihan, sampai memberi honor buat para petugas, seluruhnya merupakan kebutuhan operasional masjid.
Biaya Pengembangan Ilmu Keislaman
Masjid-masjid tertentu yang sudah lebih maju juga punya anggaran khsusu untuk kegiatan taklim yang lebih bersifat keilmuan, baik untuk honor pengajar, penggandaan materi pengajian sampai biaya untuk pendokumentasian dalam bantuk rekaman audio dan video.
Beberapa masjid malah saya tahu persis selalu mempublish aktifitasnya via internet, baik berupa teks mapun dalam bentuk streaming radio. Sehingga semua pengajian yang bermanfaat di masjid itu, bisa didengar secara live dari seluruh dunia lewat radio streaming.
Santunan Sosial
Yang sudah sering kita temukan adalah sebuah masjid mengumpulkan uang infak jamaah yang diperuntukkan buat memberi santunan kepada fakir miskin, anak yatim, janda, orang tua yang sudah tidak mampu bekerja, termasuk para gelandangan, pengemis dan lainnya.
Panitia Zakat
Dan juga sudah sangat umum pengurus masjid membentuk kepanitiaan zakat fitrah menjelang bulan Ramadhan. Sebuah team yang ada hanya pada saat-saat tertentu saja, lalu menangkat derajat mereka sebagai amil zakat yang merasa berhak mendapat bagian dari harta zakat.
Kegiatan Insidental
Pengurus masjid terkadang membuat program seremonial yang sifatnya acara-acara formal, seperti perayaan hari-hari besar agama, mulai dari maulid Nabi SAW, Isra` Mikraj, Nuzulul Quran, Halal bi Halal dan sebagainya.
Dan biasanya acara yang bersifat insidental ini membutuhkan biaya yang lumayan besar. Mengingat acara seperti ini biasanya memang tidak pernah luput dari makan-makan. Ini kebiasaan khas bangsa Indonesia yang rasanya sampai sekarang masih saja dipertahankan.
Padahal nilai nominalnya bisa jadi sangat fantastis. Coba kita hitung-hitung kasar saja. Kalau hadirin yang datang diperkirakan ada 500 orang, dan nasi kotak dianggarkan 20 ribu perak, sudah tergambar biaya 10 juta.
Kalau anggaran sekali maulidan ini menggunakan uang dari kotak amal yang isinya duit pecahan seribuan, boleh jadi uang yang dikumpulkan selama setahun penuh itu akan habis dalam masa satu hari saja. Waw, luar biasa fantastis memang.
Padahal dalam setahun akan ada sekian banyak perayaan, kalau semuanya pakai acara makan-makan, tentu uang yang dikumpulkan oleh jamaah bertahun-tahun hanya akan habis buat makan-makan.
Hukum
Namun lepas dari semua hal di atas, sebenarnya memang tidak ada aturan dan ketentuan yang baku mengenai pengeluaran uang kas masjid dari sisi syariah dan hukum fiqih.
Uang kas masjid semata-mata sepenuhnya diserahkan kepada profesionalitas pengurus masjid itu sendiri. Tidak seperti harta zakat yang dalam pengumpulan dan pendistribusiannya, sangat diatur dengan ketat langsung dari Al-Quran Al-Kariem dan Sunnah Nabawiyah.
Satu-satunya aturan yang bisa dijadikan sebagai acuan adalah laporan yang bersifat transparan dari pengurus masjid, khususnya bendahara, kepada jamaah masjid yang rajin memasukkan uang recehnya ke kotak amal di masjid.
Nah, biasanya, pengurus masjid rada tahu diri, untuk tidak menggunakan uang di kotak amal buat biaya penyelenggaraan perayaan yang pakai makan-makan itu. Mereka seringkali membuat proposal bantuan dana perayaan secara khusus, yang disodorkan lewat pribadi-peribadi yang menjadi jamaah masjid.
Kesimpulannnya, karena tidak ada aturan baku, maka cara pengelolaan uang kas masjid menjadi tanggung-jawab bersama para jamaah dan pengurus. Semua itu bisa dievaluasi dalam rapat-rapat para pengurus. Kalau ada keberatan bisa disampaikan dengan mengemukakan argumentasi yang lebih ilmiyah.
Semua tentu harus mengacu kepada asas efisiensi, penghematan, menjauhkan diri dari sikap israf dan tabzir, serta asas profesionalitas.
Wallahu a`lam bishshawab, wassalamu `alaikum warahmatullahi wabaraktuh,
Ahmad Sarwat, Lc
Monday, September 11, 2017
Alokasi Kas Masjid; Untuk Apa Saja?
Alokasi Kas Masjid; Untuk Apa Saja?
atta halilintar
5.0
stars based on
35
reviews
Assalamu `alaikum warhmatullahi wabarakatuh, Kotak amal yang sering kita temukan di dalam masjd adalah salah satu sumber keuangan masjid. Se...
Blog Archive
-
▼
2017
(1229)
-
▼
September
(91)
- Anthony Joshua, Raja Kelas Berat Titisan Muhammad Ali
- TUTORIAL MENGEMBALIKAN SINYAL PADA PERANGKAT ANDRO...
- ALL TOOL AND DRIVER OFFICIAL ANDROID DEVICES
- Official Firmware Mito A91 PAC File
- GRANDBUX IS SCAM NOW... DON'T REGISTER
- Jangan Pernah Bersandar Pada Amal
- Hilang Karena Do'a
- XIOAMI WIFI BLUETOOTH REPAIR FILE VIA EDL MODE
- Sejarah Musti Diputar Ulang Terus
- Ilmuwan Ceko Bongkar Konspirasi di Balik Kudeta PK...
- Link Pemandangan Indah
- Mengapa Orang Baik Itu ...?
- Doa Untuk Orang Sakit
- Jas Merah : Jangan Sekali-kali Meluipakan Sejarah
- Orang Beriman Tapi …
- Taktik Umpan Pancing Gatot Nurmantyo
- Membunuh Kebenaran Agar Bertahan Hidup Dalam Aib
- Fakta sejarah (G30S/PKI) yang mendekati kebenaran.
- Jika PKI Bangkit, Memangnya Kenapa?
- Kwik Kian Gie: Rakyat Diperas oleh Pemerintah Seka...
- Jawaban Cerdas HRS atas Statemen Gus Mus
- FRP HUAWEI LUA L22
- Firmware SPC L50 Prima PAC
- Official Firmware Oppo A71 CPH1717
- Narasi
- Official Firmware Vivo Y69 PD1705F
- Official Firmware Vivo V5 Plus PD1624F
- Z3X MEDIATEK SMART TOOL
- FIRMWARE ACER
- FIRMWARE COOLPAD
- ALDO FIRMWARE
- Motorola Moto-M XT1663 Firmware & Tool
- Official Firmware Motorola XT1758
- CARA MUDAH UNBRICK XIAOMI REDMI 4X
- FIRMWARE + FILE DUMP + EFS + CERT SAMSUNG SM-T311 ...
- Official Firmware Advan A8 i55A Mediatek MT6750
- APLIKASI PEMBUKUAN COUNTER HP / GROSIRAN SPAREPART...
- SSQ
- Official Firmware Advan i5C Plus Mediatek MT6737M
- FRP J1 MINI PRIME / V2 SM-J106B
- Keyframe Pada Software Editing dan Animasi
- Proof Payment PTC Scarlet-Clicks via Bitcoin
- OPPO R3001 GETAR ONLY BRICK DAN LOGO ONLY SOLUTION
- Firmware Acer Z320 Qualcomm for Unbrick
- Software Adobe Audition Beserta Penjelasannya
- KUMPULAN TRICK JUMPER SAMSUNG SM-J110H / J1 ACE
- Akhlak, Etika dan Moral
- FIRMWARE VIVO SMARTPHONE
- Perbedaan hakekat antara Zakat, Infak dan Sedekah
- Berbagai Macam Sistem Operasi Beserta Kelebihan Da...
- Hamba-hamba Pecinta Allah
- Amalan yang Paling Tinggi Derajatnya
- Berbagai Macam Format Video Beserta Penjelasannya
- Visual Effect Beserta Penjelasannya
- Penduduk Miskin Bertambah, Tingkat Ketimpangan Sta...
- Gini Rasio (Koefisien Gini)
- Pendapatan Per Kapita
- NEW UPDATE QGDP V 3.1.9 UPDATE SEPTEMBER 2017
- ASUS Zenfone 3 Max ZC520TL Firmware
- Official Firmware Vivo Y51 PD1510F
- 4 Faucet Litecoin Popular
- Firmware MITO A82 SPD SC7731 All Version
- Storyboard Beserta Penjelasannya
- Alokasi Kas Masjid; Untuk Apa Saja?
- TA-1000 Nokia 6 Repair Firmware
- An India Site That Gives Bitcoin 1 BTC
- 3 PTC Elite Recommended 2017 Status SCAM
- 100 Market Cap Crypto Currency
- How to level up quickly in faucethub.io
- Firmware Oppo R9s Plus CPH1611
- Jabatan & Tugas Dalam Pembuatan Sebuah Film
- Automatic Withdraw 20000 - 100000 satoshi Everyday
- Kru Dalam Film
- Top Premium Faucet Bitcoin Cash (BCH)
- Perangkat Keras Komputer Dan Fungsinya
- Faucet Doge No Timer and No Pop Ads
- Kisah Rasulullah Menjelang Wafat
- Pentingnya Typography Dalam Desain
- Firmware BlackPhone BP2 Qualcomm
- Firmware Huawei Y625-U32 for Unbrick
- Firmware Huawei Y5II CUN-L22 Scatter File
- Hardware, Software & Brainware
- Faucet No Pop Ads + No reCAPTCHA
- Proof W3Adz is PTC Legit and Paying
- Faucet No reCAPTCHA
- UNLOCK DEMO LIVE PERANGKAT VIVO
- FRP SMARTFREND B16C2G
- XIAOMI BOOTLOADER UNLOCKER
- Macam-Macam Hardware Komputer & Pengertiannya
- KUMPULAN FILE ALL XIAOMI FIX SIGNAL BASEBAND DAN I...
- HTML & CSS Dasar
-
▼
September
(91)
Translate
Entri Populer
-
Miracle box juga tergolong kepada box flasher yang lumayan mumpuni dalam dunia perbaikan handphone , banyak fitur yang miracle punya cukup m...
-
Dapat kasus GT-N5100 masuk dalam keadaan bootloop, flash pake one pack file "fail" hajar pakai repair firmware yang versi : N5100X...
-
Bagi agan agan yang lagi mengalami masalah hardware dan membutuhkan skema jalur advan S4z silahkan download pada link yang telah saya sediak...
-
Halo teman-teman SMKN 4 Palangkaraya, pada kesempatan kali ini kami akan membagikan pada kalian tentang Photography dan Jenis-Jenisnya Fotog...
-
Langkah-langkah untuk masuk ke EDL mode adalah sebagai berikut : 1.Buka casing belangkang 2.Lepaskan connector batery 3.Sambungkan pin yang ...
-
Langkah- langkah C3520 1. extrak loader dan firmware yang sudah di download tadi open Flash_Loader_7.5.4 CSC v0.2_Citrus_Lite 2. open bfload...
-
Spongebob Squarepants SpongeBob SquarePants adalah sebuah serial film animasi yang paling populer di Nickelodeon . Pada awalnya seria...
-
Hi! teman semua, pada pertemuan kali ini kami akan membagikan tentang Pengertian Special Effect (SFX) Beserta Penjelasannya. Nah, langsung s...
-
Hi! Teman semua, pada kesempatan ini kami akan membagikan tentang apa itu Vector dan Bitmap. Nah, langsung saja kita baca dibawah ini. Apa i...